Pelatihan Pengolahan Bunga Sabun PKK RW 10 Kelurahan Kasin

Pelatihan Pengolahan Bunga Sabun PKK RW 10 Kelurahan Kasin

KIMNEWS – Sabtu, (26/09/20), RW. 10 Kelurahan Kasin mengadakan pelatihan bagi ibu-ibu PKK. Pelatihan meliputi berkreasi membuat bunga sabun yang diolah dengan bahan dasar sabun mandi warna warni.

Ibu-ibu PKK RW. 10 sangat antusias sekali, dengan kreasi aneka bunga yg di sukai. Pelatihan dipandu oleh Wakil TP PKK Kelurahan Kasin Ibu Retno Deni, bersama Wakil Pokja 3 TP PKK Kelurahan Kasin Ibu Sunarsi.

Semoga ilmu yg didapat bisa bermanfaat dan dapat di tularkan.

Pewarta : KIM Cendrawasih

Tinggalkan Balasan

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.