Rakor LPMK Bandungrejosari

Sebagai langkah awal kegiatan di Kelurahan Bandungrejosari, Ketua LPMK Puryanto menagadakan rapat koordinasi bertempat di ruang rapat PKK Rabu (20/5). Rapat awal yang tidak dihadiri oleh semua anggota dan pengurus inti LPMK ini bertujuan untuk mengkoordinasikan kinerja lembaga dalam unjuk kerja tahun 2015.